Daftar Isi
SOAL
Diameter atau panjang garis tengah lapangan tolak peluru adalah…..
JAWABAN
Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah 2,135 m.
PEMBAHASAN
Tolak peluru adalah salah satu nomor yang terdapat dalam nomor lempar pada cabang atletik yang berbentuk gerakan menolak atau mendorong suatu peluru yang terbuat dari logam yang dilakukan dari bahu dengan satu tangan untuk mencapai jarak sejauh-jauhnya.
Garis tengah lapangan tolak peluru adalah lebar 5 cm harus dibuat di atas lingkaran besi menjulur sepanjang 0.75 m pada kanan kiri lingkaran garis ini dibuat dari cat atau kayu. Diameter bagian dalam lingkaran tolak adalah 2,135 m.
Dengan demikian ini, jawaban yang tepat adalah 2,135 m.